Jumat, 26 Juli 2019

SENDI

Sendi

Sendi merupakan hubugan yang terjadi diantara 2 tulang. Di dalam system gerak manusia, sendi berperan sangat penting dalam proses terjadinya suatu aktifitas atau gerakan.
Sendi mempunyai fungsi yaitu sebagai penghubung antar tulang sehingga bisa mempermudah otot sebagai alat gerak aktif dalam melakukan gerakan.
Berikut ini adalah macam-macam sendi:
a.Inartrosis/Sendi Mati
Hubungan antar tulang yang tidak akan dapat memungkinkan adanya gerakan seperti antartulang tengkorak.
b.Amfiatrosis/Sendi Kaku
Hubungan antartulang yang memungkinkan untuk melakukan gerakan yang terbatas seperti tulang rusuk dan tulang dada.
c.Diartrosis/Sendi Gerak
Hubungan antartulang yang memingkinkan terjadinya banyak gerakan, selain itu sendi gerak dibedakan menjadi 5 yakni sendi engsel, sendi pelana, sendi putar, sendi peluru, dan sendi geser.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © multifandom - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -